PT. Sumberdaya Dian Mandirimembuka lowonganAssistant Mikro Bank BUMN

PT. Sumberdaya Dian Mandiri (@sumberdayadianmandiri) saat ini membuka lowongan untuk posisi sebagai Assistant Mikro Bank BUMN.

Ringkasan

  • Pendidikan :
  • D1 - D3, S1 / D4
  • Pengalaman :
  • 0 - 2 Tahun
  • Gender :
  • Pria/Wanita
  • Besaran Gaji :
  • Kompetitif
  • Lokasi Kerja :
  • Kota Semarang, Jawa Tengah

Syarat Pekerjaan

  • Laki-laki dan perempuan
  • Pendidikan min. D3 atau S1 Semua jurusan
  • IPK minimal 3.00
  • Mampu melakukan pengolahan data (Pivot)
  • Komunikatif, cekatan, dan multitasking
  • Diutamakan memiliki pengalaman dalam pengolahan data
  • Penempatan area Kota Semarang

Berkas Lamaran:

  • Surat lamaran dan CV
  • Ijazah dan transkip nilai
  • Pas foto formal

Kirim Berkas Lamaran Ke Email (Subjek: Nama_Mikro_Domisili) Atau Link (pilih salah satu).
More Info: 0838-4776-1050 (Chat WA Only).

Kirim Lamaran

Simpan
Bagikan
6 hari lalu
Lapor
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan

Laporan Lowongan

CAPTCHA gambar
x
Follow LokerSemar.id Ikuti Kami