Lowongan sudah ditutup
UD. Benza Primamembuka lowonganAdmin Operasional Kantor
UD. Benza Prima bergerak dibidang perlengkapan kantor dan sekolah (ATK), saat ini membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai Admin Operasional Kantor.
Ringkasan
- Pendidikan :
- SMA / SMK
- Gender :
- Wanita
- Umur :
- 27 - 35 tahun
- Besaran Gaji :
- 1,7 - 2 Juta
- Batas Lamaran :
- 11 Mei 2024
- Lokasi Kerja :
- Jl. Anggrek X/11, Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah
Deskripsi Pekerjaan
- Menerima telpon pemesanan barang/menjawab pertanyaan soal stock dan harga dengan sopan dan ramah sambil menawarkan produk yang tersedia
- Mengisi buku laporan bulanan dan buku kas harian
- Menghapalkan harga dan karakteristik langganan
- Lainnya akan disampaikan ketika wawancara.
- Jam kerja Senin-Jumat : 08.00-16.00, Sabtu 08.00-14.00, Minggu dan hari besar libur
Syarat Pekerjaan
- Wanita
- Usia 27-35
- Pend min SMA/SMK Sederajat (diutamakan yang menguasai Akuntansi)
- Tidak sedang bekerja di tempat lain
- Terbiasa menggunakan komputer
- Terbiasa dengan buku kas dan kegiatan menulis (tulisan rapi)
- Sehat jasmani dan rohani
- Domisili Semarang
- Terampil menghitung
- Berbahasa Indonesia yang baik dan benar
- JUJUR, SOPAN, RAMAH, rapi, bersih, teliti, cekatan, daya ingat kuat
WALK-IN INTERVIEW
Dan jika anda berminat silahkan langsung datang membawa:
- Pas Foto ukuran terserah, boleh berwarna/hitam putih
- Fotocopy KTP yang jelas fotonya
- Curiculum Vitae
- Daftar Riwayat Hidup
- Fotocopy kartu keluarga
- Surat Keterangan Kelakuan Baik(yang masih berlaku max.1bulan dari pembuatan, bisa disusulkan jika sudah diterima)
- Fotocopy ijazah pendidikan terakhir
Selama iklan ini tayang, lowongan masih tersedia, jadi jangan tanya apakah masih tersedia atau tidak ya
Kirim Lamaran
Mohon maaf, lowongan sudah ditutup
Perhatikan materi lowongan dengan teliti dan waspada terhadap segala penipuan